Fiqih
Tanda-tanda Balig

Fatwa Ulamaby al-Lajnah ad-Daimah Lil Buhuts al-'Ilmiah wal Ifta'
June 2, 2023•2 min read

Saya seorang pemuda berusia 23 tahun dan hanya sekali mimpi basah. Dalam diri saya tidak ada tanda-tanda banci. Saya memiliki zakar dan buah testis ukuran kecil. Ketika onani, sedikit sperma akan keluar. Apakah saya telah dikategorikan sebagai lelaki balig yang boleh menikah dan melakukan hal lainnya?